Marinka Bikin Tutorial Nasi Goreng Kosan, Netizen Protes: “Bisa Habis Uang Makan Sebulan, Tuh!”

By Sajian Sedap, Kamis, 12 April 2018 | 08:31 WIB
Chef Marinka Bikin Tutorial Nasi Goreng Kosan, Netizen Protes: “Bisa Habis Uang Makan Sebulan, Tuh!”Chef Marinka Bikin Tutorial Nasi Goreng Kosan, Netizen Protes: “Bisa Habis Uang Makan Sebulan, Tuh!” (Sajian Sedap)

SajianSedap.grid.id – Apa yang ada dibayangan Anda kalau mencari resep ‘nasi goreng kosan’?

Pastinya nasi goreng tersebut harus dibuat dari bahan-bahan yang murah dan mudah dibuat.

Kalau bisa, dengan harga murah, kita sudah bisa membuat nasi goreng yang mewah.

Nah, Chef Marinka juga punya resep nasi goreng kosan miliknya sendiri.

Bahkan sampai dibuat video dan diunggah ke akun YouTube miliknya.

Tapi bukannya merasa terbantu, banyak anak kosan yang justru protes!

Memangnya apa yang salah dengan resepnya, ya?

Langsung simak info berikut ini, yuk!

(Baca juga: Wah! Berat Badan Turun 10 Kilogram, Coba Menu Diet 3 Hari Ala Militer)

(Baca juga: Bos Idaman Banget! Deretan Artis Ini Enggak Malu Makan Bareng Asisten Rumahnya, Bagai Saudara)

Malah Seru Lihat Kolom Komentar

Yang namanya anak kosan pasti selalu mencari bahan-bahan termurah untuk masak.