1 1/2 sendok makan maizena, dilarutkan dalam 1 1/2 sendok makan air
Cara membuat:
Rebus santan dan jahe hingga harum. Saring. Tambahkan kacang hijau, agar-agar bubuk, jeli instan bubuk, gula palem, dan gula pasir sambil diaduk sampai mendidih. Matikan api.
Ambil sedikit rebusan puding. Tuang ke kuning telur. Aduk rata. Masukkan kembali ke dalam rebusan puding. Aduk rata. Nyalakan api kembali. Masak sambil diaduk hingga mendidih. Tuang ke dalam gelas kecil. Biarkan beku.
Saus jahe, rebus air bersama jahe sampai mendidih. Masukkan gula merah dan garam. Aduk rata. Saring. Kentalkan dengan larutan maizena. Aduk sampai meletup-letup.
KOMENTAR