Menu Buka Puasa Enak Seperti Resep Ikan Bakar Sambal Dabu-Dabu, Bikin Keluarga Lahap Makan

By Robert Christianto, Minggu, 19 Mei 2019 | 16:00 WIB
Menu Buka Puasa Enak Seperti Resep Ikan Bakar Sambal Dabu-Dabu, Bikin Keluarga Lahap Makannya (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com - Contek menu buka puasa enak yang satu ini kalau mau makan jadi lahap. 

Soalnya, resep Ikan Bakar Sambal Dabu-Dabu ini betul-betul definisi menu buka puasa enak.

Rugi deh kalau melewatkan resep Ikan Bakar Sambal Dabu-Dabu untuk menu buka puasa enak. 

Baca Juga : Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang dengan Upload Foto Olahan Quaker Oats

Waktu: 60 Menit

Sajian: 5 porsi

Bahan:

Bumbu Halus:

Sambal Dabu-dabu (Aduk Rata):

Cara Membuat Ikan Bakar Sambal Dabu-Dabu:

  1. Lumuri ikan bawal bersama 1 sdt air jeruk nipis dan 1/2 sdt garam. Diamkan 15 menit. Sisihkan.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Bubuhi kecap manis dan garam. Tuang air. Masak sambil diaduk sampai mengental. Angkat. Tuang di atas ikan bawal. Lumuri rata. Diamkan 30 menit.
  3. Bakar sambil dibolak-balik di atas bara api sampai matang.
  4. Sajikan ikan bakar bersama sambal dabu-dabu.

Baca Juga : Cara Membuat Ikan Bakar Enak Ala Restoran, Bumbunya Juara Banget!