Suka Hinggap dan Makan dari Centong Nasi, Gunakan Cara Ini agar Rumah Terbebas dari Cicak

By Regina Pasys, Rabu, 29 Januari 2020 | 08:48 WIB
Cicak di dinding yang sering disepelekan, padahal ada penyakit yang mengintai. (needpix.com)

SajianSedap.com - Anda pasti pernah melihat berita viral tentang cicak yang terdapat dalam makanan.

Cicak memang senang berkeliaran di meja makan, maka tak heran jika menemukan cicak dalam makanan.

Cicak tidak hanya sekedar menempel di dinding, namun cicak juga senang berkeliaran di meja makan untuk mencari remahan atau sisa makanan.

Namun, kehadiran cicak di rumah bisa diatasi dengan langkah-langkah mudah.

Cicak memakan dari centong nasi dan gelas berisi air

Centong nasi juga menjadi favorit cicak.

Nasi yang menempel di centong nasi biasanya suka dimakan cicak. 

Enggak hanya itu, jika Anda mengeletakan minuman di meja makan dan tidak menutupnya, maka cicak akan menjilat air dalam gelas tersebut. 

Halaman selanjutnya