Sering Dilakukan, Ternyata Simpan Bumbu Dapur dalam Wadah ini Malah Bikin Jadi Mudah Berjamur, ini yang Jadi Penyebabnya

By Marcel Mariana, Jumat, 25 September 2020 | 17:30 WIB
Bumbu dapur sebaiknya tidak disimpan di toples, berikut alasannya (Tribun Manado -Tribunnews.com)

Sering Dilakukan, Ternyata Simpan Bumbu Dapur dalam Wadah ini Malah Bikin Jadi Mudah Berjamur, ini yang Jadi Penyebabnya

Sajiansedap.com - Kebiasaan ibu rumah tangga pasti akan memasak di dapur.

Salah satu hal yang sering dilewatkan saat memasak adalah mengetahui cara menyimpan sebuah bahan.

Sering membeli dalam jumlah banyak, tapi lupa atau tidak tahu cara menyimpan dari bahan tersebut.

Seperti dalam menyimpan bumbu dapur yang benar dan baik.

Bumbu dapur jadi bahan yang wajib distok.

Baca Juga: Enggak Perlu Obat, Intip Cara Redakan Pilek dengan Bawang Merah Bakar Ini ! Ampuh Banget

Soalnya, bumbu dapur seperti bawang, cabai dan aneka bahan lain merupakan bahan wajib dalam masakan sehari-hari.

Nah, kualitas bumbu dapur ini penting dijaga karena bisa mempengaruhi hasil masakan, lo!

Tidak mau kan masakan jadi kurang sedap karena kualitas bumbu dapur yang distok sudah menurun?

Apalagi jika bumbu dapurnya sudah berjamur.

Wah, berarti kita sudah pasti kita melakukan kesalahan dalam penyimpanannya.

Agar tidak terulang lagi, lebih baik hindari kesalahan berikut ini dalam menyimpan bumbu dapur, ya!