Resep Daging Bakar Taoco Manis Enak, Aromanya yang Semerbak Bikin Perut Lapar

By Robert Christianto, Rabu, 14 Oktober 2020 | 09:00 WIB
Resep Daging Bakar Taoco Manis Ini Aromanya Seketika Bikin Perut Lapar (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Daging Bakar Taoco Manis, hidangan nikmat yang cocok disajikan sebagai menu utama makan siang hari ini.

Dari aromanya saja, Resep Daging Bakar Taoco Manis sudah bisa bikin perut lapar.

Nah, agar tidak penasaran dengan kenikmatan Resep Daging Bakar Taoco Manis ini, mending langsung contek resepnya dan sajikan saat makan siang nanti.

Baca Juga: Resep Daging Goreng Aroma Jeruk Enak, Olahan Daging Sapi yang Aromanya Bikin Mabuk Kepayang

Waktu: 60 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:350 gram daging gandik, potong tipis melebar2 lembar daun salam2 cm lengkuas, memarkan3 sendok makan taoco manis1 sendok makan kecap manis3/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk600 ml santan, dari 1/2 btr kelapa3 sendok makan minyak, untuk menumis