Penyakit Jantung dan Stroke Minggat Cuma Makan Ikan yang Satu Ini, Cari Tahu Manfaat Lainnya!

By Riska Yulyana Damayanti, Jumat, 6 November 2020 | 15:30 WIB
Ikan haring (freepik)

Penyakit Jantung dan Stroke Minggat Cuma Makan Ikan yang Satu Ini, Cari Tahu Manfaat Lainnya!

SajianSedap.com - Tak ada di antara kita terserang penyakit jantung dan stroke baik di usia muda hingga senja.

Oleh karena itu dibutuhkan pencegah sejak dini agar kita tidak terserang penyakit jantung dan stroke.

Salah satu upaya pencegahan penyakit jantung dan stroke adalah mengonsumsi makan bergizi seperti ikan haring.

Baca Juga: Tak Hanya Lezat Disantap Faktanya Mangga Punya Kemampuan Cegah Penyakit Jantung, Cari Tahu 4 Manfaat Lainnya!

Mengonsumsi ikan haring adalah salah satu cara mencegah Moms dan keluarga terserang penyakit jantung dan stroke.

Kenapa ikan haring? Karena ia mengandung kandungan yang baik untuk kesehatan jantung dan anggota tubuh lainnya.

Tak hanya baik untuk mencegah penyakit jantung dan stroke, ikan haring juga berguna mencegah penyakit lain. Apa saja?

Halaman Selanjutnya ->>