Cara Membuat Mantau Tuna Mayo:
1. Isi: tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum. Masukkan paprika hijau. Aduk rata.
2. Masukkan tuna dan kacang polong. Aduk rata. Tambahkan garam, merica bubuk, gula pasir, saus tomat, saus sambal dan air. Masak sampai matang.
3. Masukkan telur, mayones, dan daun bawang. Masak sebentar. Angkat. Sisihkan.
4. Goreng mantau hingga kecoklatan. Belah dua. Beri pelengkap dan isi. Tutup dengan mantau lainnya. Sajikan.
Baca Juga: Resep Salad Ayam Makaroni Enak Bisa Jadi Pilihan Kudapan Sehat Di Malam Hari
Baca Juga: Resep Seblak Kuah Merah Enak, Kudapan Khas Jawa Barat Dengan Sensasi Rasa Pedas
Baca Juga: Resep Gado-Gado Kremes Enak, Kreasi Gado-Gado Dengan Taburan yang Menggoda
Baca Juga: Resep Idul Adha Pilihan, Ya Resep Daging Japit Santan Enak Ini Jawabannya
Baca Juga: Resep Jagung Pisang Saus Keju Enak, Jajanan Populer Dengan Toping yang Meriah