Jangan Sampai Kecolongan! Ternyata Minum Air Lemon Bisa Berikan Efek Samping Untuk Kesehatan, Waspada dari Sekarang

By Marcel Mariana, Selasa, 2 November 2021 | 06:50 WIB
Efek samping minum air lemon (Freepik.com)

2. Sakit perut

Merangkum dari Medical News Today, terlalu banyak minum air perasan lemon dapat memperburuk penyakit pencernaan, seperti gastroesophageal reflux (GERD) dan refluks asam.

Tak hanya itu, terlalu banyak minum air lemon juga bisa menyebabkan heartburn, mual, dan muntah.

Adapun heartburn sendiri menyebabkan rasa terbakar dan nyeri hebat di dada.

Baca Juga: Emak-Emak Gak Perlu Habis Tenaga Lagi, Cuma Modal Lemon Karat di Kamar Mandi Bisa Hilang Dalam Waktu Sekejap, Begini Caranya

3. Terkontaminasi kuman

Dalam studi yang terbit di Journal of Environmental Health tahun 2007, para peneliti menguji 76 sampel lemon dari 21 restoran berbeda selama 43 kunjungan.

Para peneliti menemukan bahwa banyak lemon mengandung mikroorganisme, termasuk beberapa patogen yang dapat menyebabkan penyakit.

Dikutip dari Business Insider, untuk meminimalkan risiko, peraslah lemon ke dalam minuman daripada memasukkan potongan lemon.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :