Kemudian campurkan pasta kemangi dengan susu.
Kemudian oleskan ke wajah seperti layaknya masker pada wajah.
Oleskan pasta ini pada wajah dan leher Anda dan setelah 20 menit lalu gosok sebentar.
Masker ini akan memberi Anda efek mencerahkan kulit.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Baca Juga: Kalau Mengolah Tahu Dengan Resep Bakwan Tahu Kemangi Ini, Pasti Semua Orang Langsung Suka
Daun kemangi bekerja dengan membersihkan pori-pori pada kulit.
Selain untuk kulit wajah, beberapa manfaatdaun kemangi juga bisa anda gunakan untuk perawatan tubuh lain.
1. Mengatasi gatal pada kulit kepala
Daun kemangi untuk masalah ini kita buat pasta.
Seikat daun kemangi dihaluskan, hingga menjadi pasta lalu dimasukan ke setengah cangkir minyak wijen.