Coba Pagi-pagi, Ganti Kopi dengan Minum Segelas Air Garam saat Perut Kosong, Perempuan ini Alami Perubahan yang Gak Masuk Diakal!

By Ulfa, Senin, 16 Mei 2022 | 06:50 WIB
Ini jadinya kalau kita minum air garam di pagi hari (newhealthadvisor.org)

Minum air garam terutama saat perut kosong bisa mencegah penumpukan lemak.

Ini memiliki dampak positif dalam proses penurunan berat badan.

Mineral yang terkandung pada garam juga bisa mengurangi rasa lapar berlebihan serta merangsang pergerakan usus.

2. Mencegah sakit kepala

minum air garam

Moms yang sering mengalami nyeri kram dan otot bisa saja dikarenakan ketidakseimbangan elektrolit.

Garam terutama garam himalaya mengandung beberapa mineral seperti natrium, kalsium, kalium, dan magnesium.

Baca Juga: Untung Dapat Contekan dari Para Petani Cabai, Cuma Merendam Benih ke Air Garam, Tanaman Di Kebun Jadi Berbuah Lebat, Gak Nyangka

Minum air garam di pagi hari bisa membuat mineral-mineral tersebut bekerja sama untuk merelaksasi otot.

Kandungan magnesium pada air garam bersifat anti-inflamasi dan dapat membantu meredakan sakit kepala.

3. Kebersihan mulut

Berkmur dengan air garam di pagi hari bisa mencegah pertumbuhan bakteri yang tidak diinginkan dalam mulut.