101 Kali Lebih Cepat, Begini Cara Merebus Kacang Hijau Agar Hasilnya Cepat Empuk, Siap-siap Kaget Rasanya Bisa Seenak Buatan Warkop

By Ulfa, Kamis, 12 Mei 2022 | 09:25 WIB
Cara merebus kacang hijau agar cepat empuk (Sajian Sedap)

Kalau belum tahu, mungkin saat akan merebus kacang hijau akan sulit empuk hingga kita harus habisakan puluhan menit hingga satu jam.

Maka dari itu, supaya semua orang bisa membuat bubur kacang hijau empuk di rumah, kami berikan 2 tips dasar membuat bubur kacang hijau untuk anda.

Cara Merebus Kacang Hijau

1. Rendam dulu sebelum direbus

Rutin minum air rebusan kacang hijau ternyata bikin perut 100 kali lebih sehat daripada sebelumnya

Kacang hijau dijual di pasaran dalam keadaan kering.

Akibatnya, tentu jadi butuh waktu lama ketika direbus.

Nah, supaya tidak menghabiskan banyak gas, ada trik mudah supaya kacang hijau lebih cepat empuk.

Baca Juga: 100 Persen Berhasil, Begini Cara Merebus Telur Agar Tidak Retak, Taburi Air dengan 1 Bahan ini Jadi Kuncinya

Caranya, rendam kacang hijau dalam air selama semalaman.

Jadi kalau besok mau membuat bubur kacang hijau, rendam dalam air dari malam ini.

Paginya, kacang hijau akan jadi lebih lembut.