Ngapain Beli Perangkap Mahal-Mahal, Mending Coba Usir Tikus Dari Rumah Pakai Bawang Putih, Dijamin Gak akan Berani Balik Lagi

By Gusthia Sasky T, Jumat, 29 Juli 2022 | 17:25 WIB
Tikus yang masuk rumah kini bisa Anda usir dengan menggunan bawang putih. (Getty Images)

Melansir dari Hunker, berikut sejumlah bahan dapur yang bisa Anda gunakan agar tikus hilang dari rumah.

1. Bawang putih

Dengan sedikit bubuk bawang putih di celah dan sudut dapat mencegah dan mengusir tikus.

Bawang putih bisa dipakai untuk mengusir tikus.

Gunakan bubuk bawang putih sebagai pengganti bawang putih segar untuk pengusir tikus yang lebih tahan lama; bawang putih segar akan mengering lebih cepat daripada bubuk.

Bau yang menyengat mengganggu tikus dan menyebabkan mereka mencari makanan di tempat lain.

Anda juga bisa menanam bawang putih di kebun untuk mengusir tikus dari halaman.

2. Cabai rawit

Baca Juga: Amit-amit Jadi Sarang Tikus, Coba Buat Racikan Racun Tikus Alami Ini, Cuma Modal Gula Dicampur 3 Bahan Ini

Siapa sangka, ternyata cabai rawit membantu mengusir tikus dari rumah.

Taburkan bubuk cabai di sekitar rumah di area di mana keberadaan tikus diketahui.

Anda juga bisa menggunakan semprotan untuk penggunaan di luar ruangan dengan mengisi botol semprot tiga perempat bagian dengan air.