SajianSedap.com - Beberapa di antara Anda pasti ada yang punya pohon pepaya ya?
Menanam pohon pepaya memang lah mudah.
Bahkan merawat pohon pepaya juga gak sulit.
Selain buahnya yang bisa dikonsumsi, daun pepaya juga bisa diolah jadi lauk untuk makan.
Misalnya oseng tumis daun pepaya, atau bahkan direbus untuk lalapan.
Nah, selain bisa diolah jadi lauk untuk makan, daun pepaya juga bisa Anda olah jadi minuman loh.
Mungkin Anda heran membacanya.
Namun, Anda wajib tahu jika daun pepaya bisa Anda olah jadi air rebusan.
Ya, terungkap jika air rebusan daun pepaya sangat bagus untuk tubuh.
Sebab minum air rebusan daun pepaya bisa datangkan efek tokcer ini untuk tubuh kita.
Penasarankan info lengkapnya seperti apa? Langsung simak artikel ini yuk!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Manfaat Air Rebusan Daun Pepaya
Dilansir dari hits.grid.id pada Jumat (1/10/2021), daun pepaya memiliki banyak kandungan seperti fitonutrien, papain, alkaloid, dan campuran fenolik.
Semua kandungan itu bisa mengobati rasa panas dalam, kembung, juga gumpalan perut lainnya.
Daun pepaya juga kaya akan antispasmodik. Di mana tujuannya bisa untuk pencegahan kanker, penghilang rasa sakit.
Selain itu, daun pepaya kaya akan bakteri baik, kalsium, kalium, natrium, magnesium, besi, dan mangan.
Inilah 5 manfaat daun pepaya yang baik bagi kesehatan.
1. Menjaga kesehatan hati
Manfaat daun pepaya yang pertama adalah menjaga kesehatan hati.
Ini karena air rebusan daun pepaya dapat menjadi pembersihan hati yang sangat kuat.
Selain itu, daun pepaya juga ampuh mengobati penyakit kuning, sirosis hati, dan keganasan hati.
2. Menghasilkan platelet darah
Manfaat daun pepaya yang kedua adalah menghasilka platelet darah.
Platelet darah atau juga dikenal dengan trombosit atau keping darah, berperan dalam proses pembekuan darah.
Cukup dengan meminum air rebusan daun pepaya, maka dapat memperluas produksi platelet darah.
3. Melancarkan sistem pencernaan
Manfaat daun pepaya yang ketiga adalah melancarkan sistem pencernaan.
Ini karena daun pepaya kaya akan bahan kimia papain, chymopapain, protease, dan amilase, yang memisahkan protein, karbohidrat dan membantu penggantiannya.
4. Menyembuhkan peradangan
Manfaat daun pepaya yang keempat adalah menyembuhkan peradangan.
Karena mengandung sifat menenangkan, maka air rebusan daun pepaya dapat mengurangi iritasi dan menurunkan reaksi kemoterapi.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Baca Juga: Makanan Penyembuh Demam Berdarah yang Ampuh, Cukup Makan Daun Pepaya, Efeknya Menakjubkan Banget
5. Menurunkan tingkat gula darah
Manfaat daun pepaya yang kelima adalah menurunkan tingkat gula darah.
Alasannya karena air rebusan daun pepaya bisa meningkatkan daya toksik insulin dan mengatur kadar glukosa.
Dan ini dapat mengurangi bahaya kerusakan hati dan ginjal.
Cara membuat air rebusan daun pepaya sangat muda.
Cukup rebus 4-5 lembar daun pepaya dalam 1 liter air.
Memang air rebusan daun pepaya dikenal pahit, namun itu sepadan dengan manfaatnya.
Selamat mencoba!
Baca Juga: TANPA Semir, Uban Ternyata Bisan Hilang, Modalnya Pakai Daun Pepaya Aja, Cara Pakainya Begini
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul, Biaya Rumah Sakit Kian Mahal, Mending Coba Minum Air Rebusan 4 Lembar Daun Pepaya, Ternyata Bisa Bikin Tubuh Rasakan Efek Ajaib Ini, Nyesal Baru Tahu!