Banyak yang Keliru? Begini Cara Membekukan Ikan di Kulkas yang Benar, Jangan Asal Masuk

By Idam Rosyda, Kamis, 24 November 2022 | 10:10 WIB
cara membekukan ikan segar di kulas (pixabay/margo lipa)

Glazing adalah metode membekukan ikan segar dengan cara mencelupkannya ke dalam air dingin.

Setelah itu, letakkan ikan di atas loyang dan masukkan ke freezer.

Saat air dingin membeku, ulangi langkah awal selama beberapa kali hingga lapisan es yang menyelimuti ikan cukup tebal.

Setelah ketebalan es sesuai dengan selera, masukkan ikan segar beku ke kantong plastik dan letakkan kembali ke dalam freezer. 

3. Jangan bekukan selama berbulan-bulan

Jangan pernah membekukan ikan segar lebih dari enam bulan karena hanya akan menurunkan kualitasnya.

Bahkan, untuk ikan berlemak seperti salmon atau trout, tidak boleh dibekukan lebih dari tiga bulan.

Nah itulah cara membekukan ikan segar yang benar.

Cara Menghilangkan Bau Lumpur atau Bau Tanah Ikan Air Tawar

Diperlukan cara tepat menghilangkan bau tanah pada ikan air tawar.

Mulai dari saat membeli hingga proses memasaknya.

Baca Juga: Wuih! Gak Nyangka Kulit Pisang Bisa Bikin Subur Tanaman Cabai, Gimana Caranya?