Bango Perkenalkan Rasa Indonesia dengan Peluncuran Resep Kuliner Legendaris ala FJB di Rumah

By Marcel Mariana, Kamis, 8 Desember 2022 | 13:10 WIB
Media dan Community Gethering Bango ' Hidangkan Resep Kuliner Legendaris ala FJB di Rumah' (Tim Bango)

Total waktu pembuatan: 30 menit | Tingkat kesulitan: Sedang

BAHAN-BAHAN:

300 gram Iga sapi

Bumbu halus untuk merebus iga50 gram Bawang merah50 gram Bawang putih50 gram Sereh10 gram Laos10 gram Kunyit5 butir Cengkeh

Baca Juga: Resep Cilok Sosis Ini Bikin Cilok Jadi Lebih Digemari Si Kecil!

1 butir Pala1 liter Air3 gram Garam

Bumbu Tumis

100 ml Kecap manis Bango80 gram Bawang merah iris kasar10 gram Cabe rawit dimemarkan50 gram Cabe merah iris tipis50 gram Cabe hijau iris tipis2 lembar Daun salam30 ml Air asam Jawa

Baca Juga: Cara Membedakan Cumi-cumi dan Sotong, Bahan Utama untuk Membuat Calamari

30 gram Minyak samin/margarine100 gram Tomat merah potong kasar

Cara Memasak:

• Potong-potong iga menjadi beberapa ruas• Bersihkan potongan iga dengan lap bersih dan kering• Haluskan bumbu untuk merebus• Masukkan iga dan bumbu bersama air ke dalam panci dengan api sedang• Tambahkan pala yang dimemarkan dan cengkeh• Rebus hingga iga empuk• Biarkan sampai dingin di dalam kuahnya• Tiriskan iga lalu bakar di atas bara