Resep Kue Kering Natal : Resep Mixed Choco Chips Coffee Cookies Renyah Dan Gurih Ini Wajib Hadir Saat Natal

By Dwi, Kamis, 22 Desember 2022 | 13:00 WIB
Resep Kue Kering Natal yang Paling Menarik Adalah Resep Mixed Choco Chips Coffee Cookies Enak Dan Renyah Ini (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep kue kering Natal yang renyah dan gurih pastinya bakal jadi primadona tamu maupun keluarga, salah satunya Resep Mixed Choco Chips Coffee Cookies ini.

Begitu sudah menyantap resep kue kering Natal satu ini, mulut pasti bakal pengen bergoyan terus, dan bikin kita terus teringat dengan rasa lezat dari Resep Mixed Choco Chips Coffee Cookies ini.

Jadi, kalau ingin menghadirkan resep kue kering Natal yang spesial tahun ini, Resep Mixed Choco Chips Coffee Cookies yang enak dan renyah ini bisa jadi pilihan utamanya.

Baca Juga: Resep Salted Caramel Cookies, Resep Kue Kering Natal Dengan Rasa Manis Dan Asin yang Pas

Waktu: 60 Menit

Sajian: 600 Gram

Bahan:

Cara Membuat Mixed Choco Chips Coffee Cookies:

  1. Kocok margarin, mentega, garam, dan gula tepung sampai lembut 1 menit. Tambahkan kuning telur dan air kopi. Kocok rata.
  2. Masukkan kacang, havermut, dan choco chip. Aduk rata.
  3. Tambahkan tepung terigu, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.

Baca Juga: Resep Chocochip Havermut Cookies, Salah Satu Kue Kering Lebaran yang Bisa Habis Dalam Sekejap!