Yang Capek Tahan Sakit Maag Harus Baca, Coba Makan Putih Telur dengan Cara Ini, Bisa Jadi Obat Maag yang Ampuh Banget

By Virny Apriliyanty, Selasa, 24 Januari 2023 | 16:10 WIB
Cara menyembuhkan asam lambung dengan putih telur ()

Minyak ini mengandung lemak yang tak ramah bagi lambung.

Selain digoreng, Anda juga tidak disarankan untuk mengonsumsi putih telur dengan makanan pendamping lainnya seperti saus maupun sambal.

Beberapa makanan lain yang harus dihindari antara lain kentang goreng, tempe goreng, dan berbagai macam gorengan lainnya.

Makanan berlemak pada umumnya dapat menurunkan tekanan pada sfingter esofagus bagian bawah Anda dan menunda pengosongan perut.

Untuk membantu mencega refluks asam lambung, Anda dapat mengurangi asupan lemak total.

Cara Minum Kopi Agar Asam Lambung Tidak Naik

Minum kopi saat ini memang sudah menjadi bagian dari gaya hidup.

Beberapa orang mengakui, konsentrasi dan fokusnya saat beraktivitas meningkat setelah minum kopi.

Meski begitu, bukan berarti tidak ada cara yang aman untuk menikmati kopi.

Berikut tips menikmati kopi agar asam lambung tidak kambuh.

1. Batasi asupan kopinya

Para ahli medis atau dokter menyarankan bahwa membatasi asupan kopi harian dapat membantu.

Baca Juga: Yang Punya Asam Lambung Merapat! Ahli Bongkar 5 Cara Minum Kopi Agar Asam Lambung Tidak Naik , Aman Banget Kalau Ikuti Cara Ini

Penderita asam lambung direkomendasikan untuk tidak mengonsumsi kopi lebih dari dua cangkir setiap hari.