Jika sering terpapar sinar UV berlebih, sepatu warna putih akan lebih cepat pudar, bahkan warnanya bisa berubah kekuningan.
Tapi, sebelum disimpan pastikan kondisi sepatu dalam keadaan benar-benar kering supaya terhindar dari jamur.
Pastikan dicuci dengan air bersih dan tidak dicampur dengan yang cucian lain
Mudah Perlu diingat bahwa warna putih mudah terpengaruh dengan warna lain.
Karena itu, jangan campurkan dengan cucian lain saat mencuci sepatu warna putih.
2. Bersihkan secara rutin
Untuk memastikannya awet dan terus bersih, bersihkan sepatu putih sebelum disimpan kembali.
Jika sepatu putih terkena noda yang tak disengaja, pastikan untuk segera mencuci atau membersihkannya.
Sepatu putih juga perlu dibersihkan setelah digunakan.
Hal ini penting karena noda yang mengendap terlalu lama bisa sulit dihilangkan.
Karena itu, sebaiknya sediakan cairan khusus pembersih sneaker atau sepatu untuk membantu menghilangkan noda yang membandel.
Baca Juga: Tanpa Perlu Dicuci, Begini Cara Cepat Menghilangkan Bau Apek pada Sepatu dengan Cuma Pakai Garam