Kenapa Kentang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas? Banyak yang Belum Tahu Begini Efeknya

By Idam Rosyda, Jumat, 14 April 2023 | 10:25 WIB
bahaya menyimpan kentang di freezer ()

Terkait dengan tempat penyimpanan, masukkan kentang ke wadah berventilasi baik seperti kerat atau kotak kardus yang bolong, agar cairan yang berlebihan menguap.

Tutup wadah untuk menghalangi cahaya dan mencegah kentang tumbuh.

NAh utnuk itu jangan lagi simpan kentang di kulkas Sase Lovers!

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Stop Menyimpan Kentang di Kulkas, Ini Bahayanya!

Baca Juga: Ternyata Bisa Bikin SENDIRI! Keripik Kentang Renyah dan Garing Cukup Rendam Dulu Pakai Bahan ini Sebelum Digoreng