Cara Jitu Membersihkan Kerak Sabun Membandel di Dinding dan Lantai Keramik Kamar Mandi, Sekali Gosok Pakai 1 Bahan di Dapur Ini Pasti Jadi Kinclong

By Amelia Pertamasari, Jumat, 28 April 2023 | 14:10 WIB
Cara membersihkan kerak sabun di lantai dan dinding kamar mandi. (Nationwide Restorations)

Salah satu langkah tersebut adalah mengeringkan kamar mandi, termasuk area shower, setiap kali Anda keluar.

Opsi ini mungkin memakan waktu lama, tetapi Anda dapat menggunakan pembersih karet untuk menyeka air dari dinding atau cukup menyekanya hingga kering dengan handuk setelah Anda selesai menggunakannya.

Jika Anda membuka beberapa jendela, area tersebut akan lebih cepat kering, dan Anda bisa menyemprotkan shower dengan penghilang jamur setelah area tersebut mengering.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Mudah, Cara Membersihkan Kerak Sabun di Dinding dan Lantai Kamar Mandi

Baca Juga: Pakai Karbol Gak Hilang, Cara Menghilangkan Bau Pesing Membandel di Lantai Kamar Mandi Ternyata Pakai Bahan Dapur Ini Saja