Ibu-ibu Se-Indonesia Pasti Tak Kepikiran, Teflon Lengket Bisa Kembali Dipakai Kalau Dituang Satu Bahan Dapur Ini, Ajaib!

By Raka, Sabtu, 30 Desember 2023 | 14:40 WIB
Teflon lengket bisa tampak seperti baru dengan digosok satu bahan dapur ini (CNET)

Namun ada cara mudah untuk membersihkannya.

Anda bisa menggunakan cuka putih.

Cuka putih juga bisa digunakan untuk membersihkan kerak makanan yang menempel di teflon.

Sediakan 8 sendok makan cuka putih.

Setelah itu tuang ke teflon yang kotor.

Lalu didihkan hingga kerak mulai mengelupas.

Jika sudah mengelupas, angkat kotoran yang mengelupas dengan tisu dapur.

Kemudian buang air yang sudah dipenuhi kotoran.

Jangan lupa untuk bilas dengan air hangat.

Dijamin kerak akan terangkat dan teflon tidak akan lengket lagi!

Selain menggunakan cuka putih, Anda bisa memanfaatkan bahan ini untuk mengatasi teflon yang lengket.

Baca Juga: Cara Membersihkan Pintu Kulkas yang Kotor dan Lengket, Enggak Cukup Cuma Dilap Air, Tapi Pakai Juga 1 Bahan di Dapur Ini