Ingin Menghilangkan Gerah Ketika Lebaran? Hadirkan Saja Resep Jus Melon Asam yang Segar Ini

By Dwi, Kamis, 11 April 2024 | 15:00 WIB
Resep Jus Melon Asam (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Hadir dengan rasa yang segar, membuat Resep Jus Melon Asam ini tak mungkin bisa ditolak keluarga.

Jangan khawatir, minuman dingin ini bisa kita buat hanya dengan sedikit bahan saja,kok.

Mari, bikin momen lebaran nanti jadi lebih spesial dengan menghairkan minuman segar ini.

Waktu: 10 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:250 gram melon kuning, dipotong-potong2 buah jeruk medan, diambil airnya3 sendok makan gula pasir3 buah jeruk nipis di ambil airnya100 ml air250 gram es batu

Cara Membuat Jus Melon Asam:

1. Campur semua bahan jadi ke dalam blender.

2. Blender sampai lembut.

Baca Juga: Apakah Boleh Pengidap Asam Lambung Minum Jus Jeruk Saat Buka Puasa? ini Penjelasannya

 Baca Juga: Manfaat Minum Jus Kurma Campur Tempe, Nyeri Tulang Bisa Sembuh Tanpa Obat