SajianSedap.com - Memasak di dapur tentu tak bisa lepas dari aneka bumbu.
Mulai dari garam, gula sampai aneka rempah.
Tentunya kita membutuhkan tempat yang tepat untuk meletakkan bahan-bahan ini.
Selain itu, kita juga kerap mencari tempat yang membuat dapur jadi lebih cantik.
Sajian Sedap sudah merekomendasikan 3 tempat bahan dapur yang tak cuma unik tapi tampilannya menarik.
Seisi rumah pasti jadi makin betah memasak di dapur.
Rekomendasi Tempat Bubur Dapur
Berikut beberapa tempat bahan dapur yang berhasil dirangkum Sajian Sedap dari Tokopedia.
1. MIISOO Tempat Bumbu Dapur
Merek yang satu ini tentu tak asing bagi pecinta dunia belanja.
MIISOO juga menghadirkan tempat bumbu dapur dengan tampilan menarik.
Cukup merogoh kocek sekitar Rp 28 ribu, Sase lovers bisa meletakkan bumbu dapur kesayangan ditempat ini.
MIISOO juga menyisipkan sendok agar memudahkan kita mengeluarkan bumbu dari dalamnya.
Baca Juga: Mudah Sekali Kotor, Begini Cara Mudah Bersihkan Wadah Bumbu Dapur Agar Tak Bau Tengik