Telur puyuh biasanya selalu disukai si kecil. Apalagi diolah dengan resep Sate Opor Telur Puyuh. Menu ini dijamin bikin si kecil jadi makin lahap makan. Coba, deh!
Durasi 45 menit
8 tusuk Porsi
Ingredients
- Bahan:
- 25 butir telur puyuh, rebus, kupas
- 1 lembar daun salam
- 1 cm lengkuas, memarkan
- 400 ml air
- 8 buah tusuk sate
- Bumbu halus:
Cara Membuat Sate Opor Telur Puyuh:
1. Rebus telur puyuh, bumbu halus, daun salam, dan lengkuas sampai meresap dan kental.
2. Tusuk-tusuk telur puyuh di tusuk sate. Bakar sebentar asal kecokelatan
(Baca Juga: Macaroni Schotel, Menu Sarapan Super Lezat yang Selalu Digemari)
(Baca Juga: Dari Sekarang, Siapkan Puding Pisang Berempah Lapis Cokelat untuk Dessert Makan Malam )
(Baca Juga: Puding Milo Bubble, Dessert yang Pasti jadi Favorit Anak-Anak)
(Baca Juga: Jenis Pisang yang Cocok untuk Digoreng)
(Baca Juga: Rugi Kalau Lele Cuma Dibuat Pecel, Soalnya Ada 5 Resep Lezat Serba Lele yang Sayang Dilewatkan)