KUKER SAGU COKELAT KACANG

By freelance2, Kamis, 2 Desember 2010 | 02:55 WIB
KUKER SAGU COKELAT KACANG (freelance2)

kuker sagu cokelat kacang

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
    • 100 gram margarin
    • 100 gram gula tepung
    • 1 butir telur
    • 2 sendok makan susu cair
    • 50 gram selai kacang krimi
    • 250 gram tepung sagu, disangrai 10 menit, ditimbang 225 gram, didinginkan
    • 10 gram cokelat bubuk
    • 1/4 sendok teh baking powder
    • 1/2 sendok teh pasta cokelat
  2. Bahan hiasan:

Cara Pengolahan :

  1. Kocok margarin dan gula tepung 30 detik. Masukkan telur dan susu cair. Kocok rata. Tambahkan selai kacang krimi. Kocok rata.
  2. Masukkan tepung sagu, cokelat bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  3. Masukkan dalam kantong plastik segitiga yang sudah diberi spuit. Semprotkan ke loyang yang dioles tipis margarin. Letakkan sepotong almon slice diatasnya.
  4. Oven 30 menit dengan api bawah suhu 140 derajat Celsius sampai matang.

Untuk 490 gram