KUE LUMPUR SINGKONG

By retno, Selasa, 21 Desember 2010 | 03:15 WIB
KUE LUMPUR SINGKONG (retno)

kue lumpur singkong

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
    • 200 gram tepung terigu protein sedang
    • 100 gram singkong kukus, dihaluskan
    • 20 gram tepung maizena
    • 1/2 sendok teh baking powder
    • 1 butir telur, dikocok lepas
    • 30 gram margarin
    • 50 gram keju cheddar parut
    • 1 sendok teh garam
    • 25 ml air es
    • minyak untuk menggoreng

Cara Pengolahan :

  1. Aduk bahan sampai bergumpal.
  2. Giling adonan di gilingan mi mulai dari gilingan yang paling tebal (nomor 1). Setelah 2-3 kali giling, masukkan ke nomor 2. Giling lagi 2-3 kali, masukkan ke gilingan nomor 3. Begitu seterusnya hingga di gilingan nomor 8.
  3. Potong segitiga. Kerat sedikit bagian tengahnya.
  4. Masukkan bagian yang lancip ke tengahnya.
  5. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang dan kering.

Untuk 350 gram