AYAM CINCANE

By retno, Kamis, 30 Desember 2010 | 09:03 WIB
AYAM CINCANE (retno)

ayam cincane

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
    • 1 ekor ayam utuh ukuran sedang
    • 1 sendok makan gula merah, disisir halus
    • 1 sendok teh garam
    • 500 None
    • 1 sendok makan air jeruk nipis
    • 2 sendok makan minyak untuk menumis
  2. Bumbu halus:
    • 12 butir bawang merah
    • 5 siung bawang putih
    • 5 butir kemiri
    • 5 buah cabai merah
    • 3 cm jahe

Cara Pengolahan :

  1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Tambahkan ayam. Aduk rata.
  2. Masukkan gula merah, garam, dan santan sedikit –sedikit sambil dimasak sampai matang.
  3. Tambahkan air jeruk nipis. Masak sampai bumbu meresap dan kuah kental.
  4. Panggang ayam sambil diolesi sisa bumbu di atas bara api sampai matang.

Untuk 12 potong