ubi berjala
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
- Bahan kulit:
- 125 gram tepung terigu protein sedang
- 1/2 sendok teh garam
- 2 butir telur
- 450 ml susu cair
- 2 sendok makan margarin, dilelehkan
- 200 gram ubi merah utuh, dikukus, dihaluskan
- Bahan isi:
- 200 gram kelapa parut kasar
- 50 gram gula pasir
- 25 ml air
- 1/4 sendok teh garam
- 200 gram tape ketan hitam, ditiriskan
Cara Pengolahan :
- Aduk rata bahan kulit sampai licin.
- Tuang adonan kulit ke dalam kantong plastik segitiga. Coret-coret seperti jala di atas wajan dadar. Lakukan sampai adonan habis.
- Isi: masak kelapa parut, gula, air, dan garam sambil diaduk sampai matang dan meresap. Masukkan tape ketan. Aduk rata.
- Ambil selembar kulit. Tambahkan isi. Gulung dan sajikan.
Untuk 30 buah