SANDWICH SUS

By retno, Rabu, 4 Januari 2012 | 04:26 WIB
SANDWICH SUS (retno)

sandwich sus

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
  2. Bahan sus:
  3. Bahan isi:
    • 450 gram kornet
    • 6 siung bawang putih
    • 3 sendok makan seledri, dicincang
    • 75 gram keju, diparut
    • 2 butir telur, untuk pencelup
  4. Bahan saus:
  5. Pelengkap:

Cara Pengolahan :

  1. Sus: rebus air, margarin, dan garam sampai mendidih. Masukkan tepung terigu. Aduk hingga kalis.
  2. Setelah hangat kuku, masukkan telur sambil dikocok rata. Tambahkan seledri cincang. Aduk rata.
  3. Semprotkan panjang di loyang yang dioles margarin.
  4. Oven 35 menit dengan suhu 200 derajat Celsius.
  5. Isi: campur semua bahan isi kecuali telur. Bentuk persegi panjang, sebesar sus yang Anda buat. Celupkan dalam telur. Goreng dalam minyak sedikit sampai berkulit.
  6. Belah sus dua bagian. Letakkan daun selada dan irisan bawang Bombay. Taruh gorengan kornet di atasnya. Tambahkan saus. Tutup kembali sus. Sajikan.

Untuk 12 buah