HORN VLA JERUK

By retno, Senin, 16 Januari 2012 | 02:49 WIB
HORN VLA JERUK (retno)

horn vla jeruk

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
    • 1 resep kulit pangsit 2, giling sampai tipis dipotong 1 1/2 x 30 cm
  2. Bahan kulit pangsit 2:
  3. Bahan vla:

Cara Pengolahan :

  1. Aduk tepung terigu, tepung kanji, baking powder, telur, dan air sampai rata.
  2. Tambahkan garam, margarin. Uleni sampai rata.
  3. Giling dengan menggunakan gilingan mi. pasang gilingan dengan lubang terbesar. Giling 2 kali. Kecilkan gilingan ukuran 1 nomar di bawahnya. Giling 2 kali. Begitu seterusnya sampai ukuran 6 (satu nomor di atas gilingan terkecil). Kulit pangsit siap digunakan.

Untuk 350 gram

Cara Pengolahan :

  1. Potong kulit pangsit ukuran 1 1/2 x 30 cm. Oleskan air di atas permukaan kulit. Lilitkan kulit pangsit di cetak horn yang dioles minyak.
  2. Goreng bersama cetakannya dalam minyak panas sampai renyah. Cetakan akan terlepas sendiri.
  3. Vla: rebus semua bahan vla kecuali kuning telur dan jeruk kaleng sambil diaduk hingga meletup-letup. Tambahkan kuning telur. Aduk sampai meletup kembali.
  4. Tambahkan jeruk, aduk rata. Angkat dan dinginkan.
  5. Sendokkan isi ke dalam horn. Sajikan.

Untuk 44 buah