talam bermahkota
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
- Bahan i:
- 200 gram ubi merah, dikukus, dihaluskan
- 75 gram tepung kanji
- 25 gram tepung beras
- 100 gram gula pasir
- 200 ml santan dari 1/4 butir kelapa
- 1/4 sendok teh garam
- Bahan ii:
- 100 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 100 ml air daun suki dari 40 lembar daun suji yang ditumbuk
- 1 tetes pewarna hijau
- 3 kuning telur
- 4 sendom teh tepung maizena
- 50 gram gula pasir
- 1/4 sendok teh garam
Cara Pengolahan :
- Aduk bahan I sampai rata. Saring. Sisihkan.
- Aduk bahan II sampai rata.
- Tuang adonan I ke dalam cetakan kue mangkuk yang dioles minyak goreng hingga setengah tinggi cetakan. Kukus 3 menit.
- Tuang bagian yang belum matang hingga membentuk lubang di tengahnya.
- Siram dengan bahan II sampai setinggi cetakan. Kukus sampai matang 20 menit dengan api kecil.
untuk 20 buah