BUTTER CHOCOLATE CAKE

By retno, Jumat, 17 Februari 2012 | 09:02 WIB
BUTTER CHOCOLATE CAKE (retno)

butter chocolate cake

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
  2. Cake:
  3. Icing:
    • 25 ml susu cair
    • 3 1/2 sendok makan (10 gram) cokelat bubuk
    • 75 gram mentega unsalted
    • 65 gram tepung gula
    • 50 gram kacang mede, disangrai, dicincang

Cara Pengolahan :

  1. Panaskan oven 190 derajat Celsius. Tuang ke panci, air, cokelat bubuk, dan margarin. Masak sambil diaduk sampai margarin leleh.
  2. Tuang ke campuran tepung, tepung gula, baking powder, dan susu bubuk yang sudah diayak. Aduk rata dengan whisk.
  3. Di wadah lain, aduk telur, susu cair, dan cokelat pasta. Tuang ke campuran adonan, aduk rata. Masukkan adonan ke loyang persegi 18 cm tinggi 3 cm yang dialas kertas roti dan dioles margarin. Oven selama 35 menit.
  4. Icing, panaskan susu dan cokelat bubuk. Tambahkan mentega unsalted. Aduk sampai margarin leleh. Angkat.
  5. Tambahkan tepung gula dan kacang mede cincang, aduk rata.
  6. Siram ke atas cake. Setelah dingin, potong-potong lalu sajikan.

Untuk 12 potong