PEPES CUMI ASIN TOMAT HIJAU

By retno, Rabu, 14 Maret 2012 | 09:11 WIB
PEPES CUMI ASIN TOMAT HIJAU (retno)

pepes cumi asin tomat hijau

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
  2. Bahan:
    • 150 gram cumi asin, diseduh, dipotong 4 bagian
    • 25 gram daun melinjo, dipotong-potong
    • 6 buah mata petai, dipotong-potong
    • 1 batang serai, dimemarkan, diiris
    • 1 lembar daun salam, dipotong-potong
    • 2 1/2 sendok makan santan kental instan
  3. Bumbu tumbuk kasar:

Cara membuat:

  1. Aduk rata cumi asin, daun melinjo, petai, serai, daun salam, santan instan, dan bumbu halus.
  2. Ambil daun pisang. Sendokkan campuran cumi. Bungkus bentuk pepes. Semat dengan lidi.
  3. Kukus 35 menit diatas api sedang sampai matang.

Untuk 7 porsi