Sayap Bakar Bumbu Bacem, Nikmat Bumbunya Meresap Sampai ke Tulang, Enak Banget!

By , Senin, 28 Mei 2018 | 13:40 WIB
Sayap Bakar Bumbu Bacem (Sajian Sedap)

Ayam bakar memang jadi sajian yang bisa diandalkan. Nah sesekali coba olah jadi resep sayapa bakar bumbu bacem ini. Cita rasa manisnya meresap sampai ke tulang.

Durasi 45 menit

8 Porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bumbu halus:
    • 4 butir bawang merah
    • 2 siung bawang putih
    • 2 butir kemiri, disangrai
    • 1 sendok teh ketumbar
    • 1/2 sendok teh garam
    • 25 gram gula merah

Cara Membuat Sayap Bakar Bumbu Bacem:

1. Campur sayap ayam, air kelapa, kecap manis, daun salam, lengkuas, serai, dan bumbu halus. Rebus sampai matang dan meresap.

2. Tambahkan air asam. Aduk rata. Masak sampai kental. Angkat

3. Bakar dengan pan yang sudah dipanaskan  sambil dioles sisa bumbu sampai kecokelatan dan harum.

Kanal Belanja Sajian Sedap

Berkunjung ke Rumah Nola, Para Host Kaget Dijamu Berbagai Makanan! Ada yang Besarnya Saingi Wajah!

Dibalut Gaun Pengantin, Intip Cantiknya Briptu Nova Polwan yang Ijab dengan Video Call

Ulang Tahun, Zaskia Gotik Senang Bukan Main Dimasakin Masakan Kampung, Padahal Cuma Begini!

Dua Tahun Berlalu, Inilah Kabar Saudara Kembar Wayan Mirna 'Sianida' Salihin

Asistennya Makan sambil Lesehan di Mobil, Ussy “Ntar Disangka Bosnya Suruh Duduk Di Bawah”