NASTAR JAHE

By retno, Senin, 16 April 2012 | 10:49 WIB
NASTAR JAHE (retno)

nastar jahe

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
  2. Bahan isi:
    • 500 gram nanas parut
    • 125 gram gula pasir
    • 3 butir cengkeh
    • 4 cm kayumanis
    • 1/4 sendok teh garam
    • 1 sendok teh air jeruk lemon
  3. Bahan kulit:
  4. Bahan olesan: (aduk rata)
    • 4 kuning telur
    • 2 sendok teh krim kental
    • 1/8 sendok teh madu

Cara Pengolahan :

  1. Isi, masak nanas sambil diaduk sampai agak mengering. Masukkan gula pasir, cengkeh, kayumanis, dan garam. Masak sambil terus diaduk sampai kering. Tambahkan air jeruk lemon. Aduk rata. Dinginkan.
  2. Kulit, kocok mentega, margarin, garam, dan gula tepung 1 menit sampai lembut. Masukkan kuning telur. Kocok rata.
  3. Masukkan tepung terigu, jahe bubuk, susu bubuk, dan maizena sambil diayak dan diaduk rata.
  4. Ambil 5 gram adonan kulit. Pipihkan. Beri isi. Bentuk bulat. Letakkan di loyang yang dioles margarin
  5. Oven 20 menit dengan api bawah suhu 140 derajat Celcius sampai setengah matang. Oleskan bahan olesan. Oven lagi 15 menit dengan api bawah suhu 140 derajat Celcius sampai matang.

Untuk 675 gram Saran pakar: Jika adonan yang sudah dibentuk tidak langsung dioven, tutup dengan plastik agar tidak kering dan retak.