BEEF SHABU-SHABU

By freelance1, Jumat, 27 April 2012 | 09:55 WIB
BEEF SHABU-SHABU (freelance1)

beef shabu-shabu

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan kuah:
    • 2 liter air
    • 15 gram dried kombu
    • 1 sendok makan bonito flakes
    • 2 sendok teh garam
    • 1/2 sendok teh merica bubuk
  3. Bahan saus :
    • 3 sendok makan wijen sangrai
    • 1 sendok makan mirin
    • 1/2 sendok makan gula pasir
    • 50 ml kecap jepang
    • 1/2 siung bawang putih, haluskan
    • 50 ml kaldu dashi (dari 1/2 sendok teh dashi bubuk dan 50 ml air)

Cara membuat:

  1. Lumuri daging sukiyaki dengan kecap jepang. Sisihkan.
  2. Rebus air dan kombu dengan api kecil sampai mendidih. Tambahkan bonito. Didihkan sedikit lagi 5 menit. Angkat dan saring.
  3. Rebus lagi kuah sampai mendidih. Tambahkan garam dan merica bubuk. Aduk rata.
  4. Masukkan daging sukiyaki. Masak sampai matang. Tambahkan sayuran lain. Masak sampai matang.
  5. Saus, haluskan 2 sendok makan wijen. Tambahkan mirin, gula pasir, kecap jepang, dan bawang putih. Aduk rata. Masukkan kaldu dashi. Aduk rata. Rebus sebentar sampai mendidih. Angkat.  Tambahkan wijen bubuk. Aduk rata.
  6. Sajikan shabu-shabu dengan sausnya.

Untuk 4 porsi