SEMUR MEDAN

By retno, Kamis, 10 Mei 2012 | 05:01 WIB
SEMUR MEDAN (retno)

semur medan

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
  2. Bahan:
    • 500 gram daging sengkel, dipotong-potong
    • 5 butir bawang merah, diiris tipis
    • 2 buah tomat ukuran kecil, diparut
    • 5 butir cengkih, dimemarkan
    • 3 cm kayumanis
    • 6 sendok makan kecap manis bango
    • 3/4 sendok teh garam
    • 1/4 sendok teh merica bubuk
    • 3/4 sendok teh pala bubuk
    • 1.000 ml santan kental (dari 3/4 butir kelapa)
    • 2 None
    • minyak untuk menggoreng
    • 2 sendok makan minyak goreng untuk menumis
  3. Bumbu halus:

Cara membuat:

  1. Goreng sebentar daging. Angkat. Sisihkan.
  2. Tumis bawang merah bersama bumbu halus sampai harum.
  3. Masukkan tomat. Aduk sampai layu.
  4. Tambahkan daging, cengkih, dan kayumanis. Aduk sebentar.
  5. Masukkan Kecap Manis Bango, garam, merica bubuk, dan pala
  6. bubuk Aduk sampai daging terbalut kecap.
  7. Tuangkan santan sedikit demi sedikit sampai daging empuk.
  8. Sajikan bersama taburan bawang goreng.

Untuk 6 porsi