COTTON ROLL CAKE

By freelance1, Kamis, 7 Juni 2012 | 07:27 WIB
COTTON ROLL CAKE (freelance1)

cotton roll cake

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan filling:
    • 60 ml susu cair
    • 15 gram gula pasir
    • 1/8 sendok teh garam
    • 8 gram maizena dan 1 sendok makan air, dilarutkan
    • 1 kuning telur
    • 1/4 sendok teh pasta vanila
    • 1/2 sendok makan mentega tawar
    • 25 gram krim bubuk
    • 50 ml air es
    • 10 buah jeruk mandarin kaleng

Cara membuat:

  1. Panaskan mentega tawar sampai meleleh. Matikan api. Tambahkan tepung terigu. Aduk sampai kalis. Angkat.
  2. Panaskan susu cair asal hangat. Tuang ke dalam campuran telur sedikit sedikit sambil diaduk rata. Tuang campuran ini ke dalam  campuran tepung terigu sedikit-sedikit sambil diaduk perlahan. Sisihkan.
  3. Kocok putih telur, garam, dan cream of tartar sampai setengah mengembang. Tambahkan gula pasir halus sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
  4. Masukkan campuran tepung terigu sedikit-sedikit ke dalam kocokan putih telur sambil diaduk perlahan.
  5. Ambil 75 gram adonan. Tambahkan cokelat pasta. Aduk rata. Masukkan ke dalam plastik segitiga.
  6. Tuang adonan putih di loyang 30x30x3 cm yang dialas kertas roti tanpa dioles. Semprot miring adonan cokelat. Tarik garis bergantian dengan tusuk gigi.
  7. Letakkan loyang berisi adonann di dalam loyang yang diberi sedikit air. Oven dengan api bawah suhu 160 derajat Celsius 50 menit hingga matang.
  8. Oleskan bahan filling di atas kue. Semprot satu sisinya lebih tebal. Tata jeruk mandarin. Gulung dan padatkan.

Untuk 12 potong