OPERA PUDDING

By freelance1, Senin, 11 Juni 2012 | 03:38 WIB
OPERA PUDDING (freelance1)

opera puding

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan i:
  2. Bahan ii:
    • 400 ml air
    • 1 sendok makan kopi instan
    • 150 gram gula pasir
    • 1 bungkus agar – agar bubuk
  3. Bahan iii:
    • 400 ml susu cair
    • 60 gram gula pasir
    • 1/4 sendok teh garam
    • 1/2 bungkus agar – agar bubuk
    • 20 gram cokelat bubuk
    • 75 gram dark cooking chocolate, potong – potong
    • 1 kuning telur
  4. Bahan pelapis:

Cara membuat:

  1. Bahan I: rebus susu cair, gula pasir, dan agar – agar bubuk sampai mendidih. Masukkan potongan white cooking chocolate dan selai kacang. Aduk sampai larut.
  2. Ambil sedikit adonan. Masukkan ke kuning telur. Aduk rata. Tuang lagi ke rebusan susu. Masak lagi sampai mendidih.
  3. Tuang setengah bagian ke loyang 22x22x3. Biarkan setengah beku.
  4. Bahan II: rebus semua bahan sampai mendidih.
  5. Tuang 1/2 adonan ke atas lapisan I. Biarkan setengah beku.
  6. Bahan III: buat dengan cara yang sama dengan bahan I.
  7. Tuang setengah bagian ke atas lapisan II. Biarkan setengah beku.
  8. Tuang setengah bagian di atas lapisan puding III. Biarkan setengah beku.
  9. Ulangi melapis dengan cara yang sama sampai adonan habis. Dinginkan.
  10. Pelapis: panaskan krim kental. Masukkan dark cooking chocolate. Aduk hingga larut.
  11. Keluarkan dari loyang. Lapisi puding dengan mika. Siram puding dengan ganache. Biarkan dingin.
  12. Potong-potong persegi panjang kecil. Tuliskan opera dengan white cooking chocolate leleh.

Untuk 24 potong