ES BLEWAH PANDAN SELASIH

By freelance1, Senin, 9 Juli 2012 | 04:09 WIB
ES BLEWAH PANDAN SELASIH (freelance1)

es blewah pandan selasih

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 1 buah (1.500 gram) blewah, keruk panjang
    • 1 sendok teh selasih, rendam, tiriskan
    • 1.000 ml air kelapa muda
    • 500 gram es serut, untuk penyajian
  2. Bahan sirup pandan:

Cara membuat:

  1. Sirup pandan: rebus bahan sirup sampai harum dan gula larut. Saring dan biarkan dingin
  2. Sajikan blewah dan selasih dalam gelas. Beri air kelapa. Sendokkan es serut. Tuangkan sirup pandan.

Untuk 10 porsi