KUKER LAPIS GREENTEA KENARI

By freelance1, Senin, 9 Juli 2012 | 11:28 WIB
KUKER LAPIS GREENTEA KENARI (freelance1)

kuker lapis green tea kenari

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan a:
    • 25 gram tepung terigu protein rendah
    • 1 sendok makan green tea bubuk
    • 125 gram kenari utuh
  3. Bahan b:
    • 25 gram tepung terigu protein rendah
    • 2 bungkus (14 gram) milo bubuk

Cara membuat:

  1. Kocok mentega tawar dingin, garam, dan gula tepung 2 menit sampai lembut. Tambahkan telur. Kocok rata.
  2. Masukkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  3. Ambil 300 gram adonan. Tambahkan bahan A. Aduk rata.
  4. Cetak bentuk segitiga kecil yang yang di lapis plastik. Bekukan 30 menit dalam lemari es.
  5. Tambahkan sisa adonan dengan bahan B. Aduk rata.
  6. Giling tipis adonan cokelat setebal 1/2 cm. Letakkan adonan hijau. Lipat hingga adonan hijau tertutup semua. Bungkus plastik dan bekukan.
  7. Potong-potong setebal 1/2 cm. Letakkan di dalam loyang yang dioles tipis margarin.
  8. Oven dengan api bawah suhu 140 derajat Celcius 30 menit sampai matang.

Untuk 675 gram