DURIAN ROLL COCONUT COOKIES

By freelance1, Selasa, 24 Juli 2012 | 06:43 WIB
DURIAN ROLL COCONUT COOKIES (freelance1)

durian roll coconut cookies

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
    • 100 gram mentega asin dingin (misal: wisjman)
    • 75 gram margarin
    • 60 gram gula tepung
    • 2 kuning telur
    • 1/8 sendok teh esens kelapa
    • 50 gram kelapa kering instan, blender halus
    • 225 gram tepung terigu protein sedang
    • 30 gram maizena
    • 20 gram susu bubuk
    • 1/2 sendok teh baking powder
  2. Bahan isi:
  3. Bahan pencelup:
  4. Bahan taburan:
    • 4 sendok teh popyseed

Cara membuat:

  1. Isi, campur daging durian dan gula pasir. Masak sambil diaduk sampai kental. Tambahkan garam. Masak sampai kering. Sisihkan.
  2. Kocok margarin, mentega asin, dan gula tepung sampai lembut 1 menit. Tambahkan kuning telur dan esens kelapa. Kocok rata.
  3. Masukkan tepung terigu, maizena , susu bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  4. Ambil sedikit adonan. Pipihkan di atas penggaris bergerigi. Letakkan isi. Gulung. Letakkan di loyang yang dioles margarin.
  5. Oven 20 menit dengan suhu 150 derajat Celsius sampai matang.
  6. Celup ujung-ujungnya dengan white cooking chocolate. Tabur tipis popyseed.

Untuk 400 gram