SATE IKAN

By retno, Jumat, 27 Juli 2012 | 03:11 WIB
SATE IKAN (retno)

sate ikan

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu:

Cara membuat:

  1. Campur daging ikan kakap dan air jeruk nipis. Aduk rata. Diamkan 15 menit.
  2. Campur bumbu ngohiang, kecap asin, garam, merica bubuk, gula pasir, cabai keriting, bawang putih, bawang bombay, jahe, dan minyak wijen. Aduk rata.
  3. Tambahkan ikan. Aduk rata. Diamkan 20 menit hingga bumbu meresap. Tusuk-tusuk ikan di tusuk sate.
  4. Bakar di atas bara api sambil dioles sisa bumbu sampai matang.
  5. Sajikan bersama taburan wijen.

Untuk 11 tusuk