AYAM PANGGANG PANIKI

By retno, Selasa, 14 Agustus 2012 | 02:19 WIB
AYAM PANGGANG PANIKI (retno)

ayam panggang paniki

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
    • 1 ekor ayam, dipotong 10 bagian
    • 1 sendok makan air asam jawa
    • 2 sendok makan kecap manis
    • 1 sendok teh garam
    • 1 sendok teh gula merah
    • 300 ml air
    • 2 batang daun bawang, dipotong 1 cm
    • 2 sendok makan minyak untuk menumis
  2. Bumbu halus:

Cara membuat:

  1. Lumuri ayam dengan air asam sambil diremas-remas. Diamkan 20 menit.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Tambahkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
  3. Masukkan air, garam, dan gula merah. Masak sampai mendidih dan meresap.
  4. Panggang dalam oven diatas loyang 35 menit sampai matang kecokelatan.

Untuk 10 porsi