Ingin Menyajikan Sendiri Roti Tawar Pandan Wijen Seenak Toko Roti? Ikuti Saja Resep Berikut

By , Jumat, 17 November 2017 | 08:28 WIB
ROTI TAWAR PANDAN WIJEN (Sajian Sedap)

Tidak harus membeli ke toko roti, kita juga bisa membuat sendiri dirumah dengan resep Roti Tawar Pandan untuk sarapan atau pun camilan besok pagi.

Durasi menit

Porsi

Ingredients

  1. Bahan biang:
  2. Bahan olesan:
    • 1 sendok makan susu cair
  3. Bahan taburan:

Cara Membuat Roti Tawar Pandan Wijen:

  1. Biang, campur tepung terigu, ragi instan, gula pasir, dan susu bubuk. Aduk rata. Tuang air es dan air daun suji sedikit-sedikit sambil diuleni sampai kalis. Masukkan mentega putih dan garam. Uleni sampai elastis. Diamkan 30 menit.
  2. Kempiskan adonan. Bagi adonan menjadi 2 bagian. Bulatkan masing-masing bagian. Diamkan 10 menit.
  3. Ambil 1 bagian adonan. Bagi menjadi 3 bagian. Pulung memanjang. Kepang adonan.
  4. Letakkan di loyang yang dioles margarin . Diamkan 75 menit sampai mengembang. Oleskan susu cair. Taburkan wijen.
  5. Oven dengan api bawah suhu 190 derajat Celsius 30 menit sampai matang.

Untuk 20 potong