Siapa tidak kenal petis? Bahan makanan ini terkenal bisa melezatkan segala jenis masakan. Tidak percaya? Coba deh, buat resep Sambal Petis untuk menemani santap malam. Dijamin endes!
Durasi 20 menit
150 Gram Porsi
Ingredients
- Bahan:
- 6 sendok makan petis udang
- 1 sendok makan gula merah
- 1/2 sendok teh garam
- 1 sendok makan kecap manis
- 2 siung bawang putih goreng
- 3 buah cabai rawit merah
- 50 ml air
Cara Membuat Sambal Petis:
1. Uleg bawang putih dan cabai rawit sampai halus. Masukkan petis, gula, garam, dan kecap, bawang putih. Uleg kembali.
2. Tuang air. Uleg sambil diaduk rata.
Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap?
(Baca juga: Faktanya, Daging Putih Semangka Ternyata Bisa Meningkatkan Libido)
(Baca juga: Awas Sering Lihat Konten Nggak Benar di Internet, Pada Januari 2018 Kominfo Cepat dan Mudah Mendeteksinya)
(Baca juga: Hebat, Lo! 2 Bahan Ini Bisa Membuat Semua Gorengan Jadi Lebih Harum dan Menggiurkan)
(Baca juga: Kue Tradisional Naik Kelas & Tampil Modern dengan Resep Dadar Gulung Cokelat Pisang Keju)
(Baca juga: Hebat! Kemangi Ternyata Berkhasiat Membuat ‘Ranjang’ Makin Hangat )