Makan Siang Tentu Makin Berselera dengan Sambal Teri Nasi di Meja Makan

By , Rabu, 3 Januari 2018 | 11:16 WIB
Sambal Teri Nasi (Sajian Sedap)

Bagi orang Indonesia, makan tanpa sambal serasa ada yang kurang. Agar sajian di meja makan semakin komplet, lengkapi dengan Sambal Teri Nasi.

Durasi 30 menit

8 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:

Cara Membuat Sambal Teri Nasi:

1. Uleg kasar bawang putih, bawang merah, cabai merah besar, cabai merah keriting, cabai rawit merah, terasi dan garam.

2. Tambahkan teri nasi dan kemangi. Uleg asal rata.

Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap

(Baca juga: Tips Membuat Ayam Goreng Lengkuas yang Gurih Taburannya, Semua Orang Pasti Bisa!)

(Baca juga: Keripik Bawang, Si Renyah dan Gurih untuk Camilan yang Mudah Dibuat)

(Baca juga: Cara Membuat Scrambled Egg yang Lembut dan Mengembang Seperti di Hotel)

(Baca juga: Olah Kacang Panjang dengan 5 Resep Super Sedap Ini, Dijamin Tidak Akan Kecewa!)

(Baca juga: Alamak, Enaknya Ngeteh Sore dengan Bola Tape Goreng Keju )