Nikmatnya Makan Malam dengan Resep Telur Balado Cabai Hijau Ini

By , Kamis, 13 Juli 2017 | 09:35 WIB
TELUR BALADO CABAI HIJAU (Sajian Sedap)

Telur Balado Cabai Hijau ini wajib untuk dicoba. Rasa pedasnya tak setajam bila menggunakan cabai merah.

Durasi 30 menit

7 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan-bahan/ bumbu-bumbu:
    • 7 buah telur ayam rebus
    • 5 lembar daun jeruk, buang tulangnya
    • 4 buah tomat hijau, potong-potong
    • 1 1/4 sendok teh garam
    • 1/2 sendok teh gula pasir
    • 1 sendok makan air asam jawa, (dari 1/2 sendok teh asam jawa dilarutkan dalam 1 sendok makan air)
    • 75 ml minyak untuk menumis
    • 700 ml minyak untuk menggoreng
  2. Bumbu tumbuk kasar:

Cara Membuat Telur Balado Cabai Hijau:

  1. Goreng telur dengan minyak panas sampai berkulit. Sisihkan.
  2. Tumis bumbu tumbuk, daun jeruk, dan tomat sampai layu. Masukkan telur, garam, dan gula pasir. Aduk rata.
  3. Masukkan air asam jawa. Aduk rata.

Baca juga:

TELUR BALADO CABAI HIJAU

Telur goreng pedas

TELUR BALADO CABAI HIJAU

Telur masak santan

TELUR BALADO CABAI HIJAU

Telur kuah santan

TELUR BALADO CABAI HIJAU

Pindang telur kecap