Yuk sajikan sambal petai untuk pelengkap santap siang atau malam.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/ bumbu-bumbu:
- 10 buah cabai merah keriting
- 5 buah cabai rawit merah
- 4 butir bawang merah utuh, goreng
- 4 siung bawang putih, iris, goreng
- 1 buah tomat, potong-potong
- 2 sendok teh terasi, bakar
- 1 sendok teh garam
- 2 sendok teh gula merah
- 2 papan petai, belah 2 bagian
- 3 sendok makan minyak untuk menggoreng
Cara embuat Sambal Petai:
- Panaskan minyak. Masukkan cabai merah, dan cabai rawit sampai setengah layu.
- Tambahkan tomat. Masak sampai layu
- Ulek bawang merah dan bawang putih hingga halus. Tambahkan cabai sampai setengah halus. Masukkan terasi, garam, dan gula merah. Ulek rata.
- Tambahkan tomat. Ulek hingga halus. Masukkan petai. Aduk rata.
Untuk 6 porsi
Baca juga: